Rabu, 24 Maret 2010
Apache status di Debian dan BSD
debpc:~# uname -a
Linux debpc 2.6.26-2-686 #1 SMP Wed Aug 19 06:06:52 UTC 2009 i686 GNU/Linux
debpc:~# apache2 -v
Server version: Apache/2.2.9 (Debian)Server built: Nov 14 2009 20:23:49
debpc:~# /etc/init.d/apache2 restart
Restarting web server: apache2 ... waiting .
debpc:~# ps -ef | grep apache2 | grep -v grep
root 8825 1 0 08:39 ? 00:00:00 /usr/sbin/apache2 -k start
www-data 8832 8825 0 08:39 ? 00:00:00 /usr/sbin/apache2 -k start
www-data 8833 8825 0 08:39 ? 00:00:00 /usr/sbin/apache2 -k start
www-data 8834 8825 0 08:39 ? 00:00:00 /usr/sbin/apache2 -k start
www-data 8835 8825 0 08:39 ? 00:00:00 /usr/sbin/apache2 -k start
www-data 8836 8825 0 08:39 ? 00:00:00 /usr/sbin/apache2 -k start
debpc:~# ps ax | grep apache2 | grep -v grep
8825 ? Ss 0:00 /usr/sbin/apache2 -k start
8832 ? S 0:00 /usr/sbin/apache2 -k start
8833 ? S 0:00 /usr/sbin/apache2 -k start
8834 ? S 0:00 /usr/sbin/apache2 -k start
8835 ? S 0:00 /usr/sbin/apache2 -k start
8836 ? S 0:00 /usr/sbin/apache2 -k start
debpc:~# ps -ef | grep apache2 | grep -v grep| wc -l
6
debpc:~# netstat -l | grep www
tcp 0 0 192.168.70.11:www *:* LISTEN
tcp 0 0 192.168.70.10:www *:* LISTEN
2. OpenBSD
# uname -a
OpenBSD tobi.binsar.com 4.4 GENERIC#1021 i386
# httpd -v
Server version: Apache/1.3.29 (Unix)
# apachectl stop
/usr/sbin/apachectl stop: httpd stopped
# apachectl start
/usr/sbin/apachectl start: httpd started
# apachectl restart
/usr/sbin/apachectl restart: httpd restarted
# ps axu | grep httpd
www 25207 0.0 0.9 1536 2412 ?? Ss Thu10PM 0:07.98 httpd: parent
www 28902 0.0 0.7 1544 1904 ?? I Thu10PM 0:00.08 httpd: child
www 30060 0.0 0.7 1544 1868 ?? I Thu10PM 0:00.09 httpd: child
www 27591 0.0 0.7 1544 1908 ?? I Thu10PM 0:00.12 httpd: child
www 14283 0.0 0.7 1544 1920 ?? I Thu10PM 0:00.11 httpd: child
www 12608 0.0 0.7 1544 1936 ?? I Thu10PM 0:00.10 httpd: child
www 28818 0.0 0.7 1544 1872 ?? I Thu10PM 0:00.10 httpd: child
www 25051 0.0 0.7 1536 1928 ?? I Thu10PM 0:00.10 httpd: child
www 3824 0.0 0.7 1544 1876 ?? I Fri12AM 0:00.06 httpd: child
www 3047 0.0 0.7 1544 1908 ?? I Fri12AM 0:00.08 httpd: child
www 27223 0.0 0.7 1544 1932 ?? I Fri12AM 0:00.07 httpd: child
3. FreeBSD
fbdpc# uname -a
FreeBSD fbdpc.binsar.com 7.0-RELEASE FreeBSD 7.0-RELEASE #0: Thu Jan 15 16:15:25 WIT 2009 root@fbdpc.binsar.com:/usr/src/sys/i386/compile/FERRYBSD i386
fbdpc# httpd -v
Server version: Apache/2.2.9 (FreeBSD)
Server built: Jan 9 2009 16:10:00
fbdpc# ps ax | grep httpd | grep -v grep
13007 ?? Ss 0:04.31 /usr/local/sbin/httpd -k start
13073 ?? I 0:02.68 /usr/local/sbin/httpd -k start
13074 ?? I 0:02.59 /usr/local/sbin/httpd -k start
13075 ?? I 0:02.45 /usr/local/sbin/httpd -k start
13077 ?? I 0:02.52 /usr/local/sbin/httpd -k start
13078 ?? I 0:02.54 /usr/local/sbin/httpd -k start
13098 ?? I 0:02.03 /usr/local/sbin/httpd -k start
32289 ?? I 0:01.79 /usr/local/sbin/httpd -k start
32290 ?? I 0:01.75 /usr/local/sbin/httpd -k start
32291 ?? I 0:01.66 /usr/local/sbin/httpd -k start
32599 ?? I 0:01.29 /usr/local/sbin/httpd -k start
Bidding Room
Untuk menciptakan kompetisi dimana Aspek Harga sangat dominan dapat ditempuh dengan metode e-Auction (reverse auction), yaitu para penawar dapat menyampaikan Harga Penawaran secara berulang dalam jangka waktu misalnya 1 jam, 30 menit, dst.
Dalam proses auction di sistem e-procurement kondisi koneksi dan jaringan sangat kritis. Jaringan dan koneksi internet berada diluar kendali para penyelenggara e-procurement. Karenanya diperlukan jaringan lokal + bangunan khusus (bidding room) sebagai success factor penyelenggaraan e-Auction, dengan demikian risiko munculnya masalah jaringan dapat dihindari atau diminimalkan.
Sehubungan dengan itu kemarin pada tanggal 23 Maret 2010 jam 09.00 WIB, Wagio Ripto Sumarto (Direktur SDM & Umum) meresmikan penggunaan Bidding Room. Peresmian ini dihadiri para Kabag dan Kabid. Dalam sambutannya, beliau mengutip kalimat Kusumandaru (Direktur Utama) bahwa kita jangan takut bermimpi untuk membuat hal yang baru dan mencoba mewujudkannya. Berawal dari inisiatif pengembangan oleh Direksi sejak 3 tahun lalu, dan akan dilanjutkan dengan implementasi di Distrik dan Unit Kerja, karena yang ada ini merupakan template. "Teknologi bukan membuat sesuatu menjadi lebih sulit tetapi untuk memudahkan terselenggaranya proses", tuturnya.
Dalam sambutannya Bachtiar Damanik (Kabag Pengadaan), menyampaikan pengembangan e-procurement yang berlangsung sejak lama ini, dibangun menggunakan sumber daya internal. Beliau juga mengapresiasi dan memanggil ke depan para personil dari Tim e-Procurement dan Inventory Control (Hari Prasetyo, Ferry Situmorang, Teguh Santosa, Zaiful, dan Suhendra).
Pada persemian ini juga disimulasikan pelaksanaan e-Auction di Bidding Room yang hasilnya dapat diamati di ruang Panitia Pengadaan melalui Proyektor.
Minggu, 21 Maret 2010
Chess Software vs Human Brain
I want to know who is the World Chess Champion (WCC) 2010, but have to wait for result of the match that is scheduled to take place in Sofia, Bulgaria from April 23 to May 12, 2010. In the WCC 2010, the current world champion, Viswanathan Anand (India), will be challenged for the World Chess Championship title by Veselin Topalov (Bulgaria), with a prize fund of 2 million euros.
According to FIDE Chess Profile on March 2010, Viswanathan Anand is 4th world rank, got FIDE title Grand Master in 1985, rating: 2787, B-Year 1969. He is current world champion, who won the World Chess Championship 2007 and successfully defended his title against Vladimir Kramnik in the World Chess Championship 2008.
Veselin Topalov got FIDE title Grand Master in 1992 and International Master (IM) in 1989, rating: 2805, B-Year 1975, and 2nd world rank.
I then search (goggling) their profile and road to be a World Champion and Challenger. I came to World Chess Championship 2006 and found "Bathroom controversy". The WCC 2006 was a chess match between Classical WCC Vladimir Kramnik, and FIDE WCC Veselin Topalov. The match, which was won by Kramnik, determined, for the first time in 13 years, the undisputed WCC. The match was played between September 23 and October 13, 2006, in Elista, Kalmykia, Russia
Here the piece parts that make me interested in writing this post:
--------
Allegations and forfeit
On September 28, 2006, the rest day between games 4 and 5, Topalov's manager Silvio Danailov complained to the match organizers and the press about Kramnik's repeated visits to the bathroom. He noted that the bathrooms are the only place not under audio or video surveillance, and called the frequency of the breaks "strange, if not suspicious". Danailov suggested that Topalov would abandon the match if the concerns were not addressed.
Reactions
On October 2 2006, more than 30 GMs, WGMs, and IMs expressed open support for Kramnik's position – including former World Champions Anatoly Karpov and Boris Spassky, whose opponent also famously disputed the match conditions.
On Later allegations section:
"On October 4, Topalov's manager, Silvio Danailov, issued a press release that identified what it labeled "coincidence statistics" showing the percentage of times that Kramnik played a move that would be recommended by Chessbase's Fritz 9 chessplaying software in that position (about 78% on average)."
GM Susan Polgar - who does not believe Kramnik is using computer assistance - characterized this as "another black eye for Danailov and chess. Even if he believes that it is true, he should complain to the committee and not through a press release. This is unprofessional and unacceptable."
At the press conference following Game 7, Kramnik commented on the second game where the Fritz analysis had shown a match with 87% of Kramnik's moves. Kramnik said "A proper analysis must take into consideration that in the second game we both blundered a mate in three! First of all, this 87% is total nonsense – everything depends on the time allotted to the engine for analyzing a given position. Secondly, Topalov’s percentages in San Luis, for example, were even higher."
In an interview with the Spanish daily ABC published on 14 December 2006, Topalov alleged that Kramnik had cheated with computer help during the match, that network cables had been found in the bathroom ceiling, that threats were issued, and that he felt physically unsafe during the match.
-------------
I don' t know what happened, but I remember while playing online chess in www.chess.com I have been seeing that the staffs have detect cheating and close cheaters account. Sure, I am not use chess program of any kind of computer help here.
I have read IBM Deep Blue versus Garry Kasparow. In 1996 Garry won 4-2, and for rematch in 1997 Deep Blue won 3,5 - 2,5.
How great the human brain .... but sometimes we feel tired, fatigue, exhausted, and the like.
Here is list of chess software.
Sabtu, 20 Maret 2010
50 Greatest Geniuses
Peringkat orang jenius menurut Tony Buzan dan Raymond Keene OBE.
No. | Nama | Poin | No. | Nama | Poin |
---|---|---|---|---|---|
1 | Leonardo da Vinci | 822 | 26 | Ivan Pavlov | 776 |
2 | William Shakespeare | 818 | 27 | Michael Faraday | 776 |
3 | Great Pyramid Builders | 817 | 28 | Igor Stravnsky | 772 |
4 | Johann Wolfgang von Goethe | 816 | 29 | Benjamin Franklin | 770 |
5 | Michaelangelo | 814 | 30 | Charles Darwin | 769 |
6 | Sir Isaac Newton | 810 | 31 | Sophocles | 784 |
7 | Thomas Jefferson | 809 | 32 | Muhammad Ali | 763 |
8 | Alexander the Great | 808 | 33 | Vyasa | 756 |
9 | Phidias | 808 | 34 | Sir Arthur Conan Doyle | 755 |
10 | Albert Einstein | 804 | 35 | Alexander Graham Bell | 754 |
11 | Thomas Ava Edison | 799 | 36 | Salvador Dali | 752 |
12 | Homer | 797 | 37 | St Thomas Aquinas | 750 |
13 | Plato | 797 | 38 | Jorge Luis Borges | 750 |
14 | Euclid | 795 | 39 | John Milton | 746 |
15 | Elizabeth 1 | 795 | 40 | Genghis Khan | 744 |
16 | Archimedes | 790 | 41 | Johnann Sebastian Bach | 741 |
17 | Aristotle | 798 | 42 | Walt Disney | 740 |
18 | Andrew Carnegie | 785 | 43 | Christopher Columbus | 739 |
19 | Filippo Brunelleschi | 788 | 44 | Ueshiba | 739 |
20 | 1st Ch’in Emperor | 783 | 45 | Martha Graham | 739 |
21 | Sinan | 782 | 46 | Marie Curie | 738 |
22 | Nicolas Copernicus | 780 | 47 | Gottfried Wilhelm Leibniz | 737 |
23 | Ludwig van Beethoven | 779 | 48 | 48 Paul Cezanne | 734 |
24 | Pablo Picasso | 777 | 49 | Guglielmo Marconi | 733 |
25 | Leon Battista Alberti | 777 | 50 | Wilbur and Orville Wright | 732 |
Ranking The Greatest of All Time. Extract from BUZAN'S BOOK OF GENIUS .
Jumat, 19 Maret 2010
20 characteristics of a genius
20 karakteristik utama sang jenius.
1. Vision (Visi)
Jenius merumuskan dengan sangat jelas dan tepat dalam gambaran dari apa yang hendak dicapai, bagaimana melakukannya, dan keberhasilan yang ingin dicapai. Untuk mengembangkan sifat ini, Anda harus berhubungan dengan nilai-nilai utama Anda, tujuan hidup Anda, dan menempanya dengan semangat serta adanya ambisi untuk meraihnya. Terus bekerja untuk membuat semakin jelas dan spesifik tentang hal yang Anda geluti. Contoh: Muhammad Ali, petinju jenius, dan visi yang kuat dari dirinya sebagai The Greatest.
2. Desire (Hasrat)
Hasrat adalah karakteristik jenius yang diungkapkan oleh penulis Jack Zufelt dalam bukunya The DNA of Success. Keinginan inti sang jenius begitu kuat sehingga tidak ada yang dapat menghentikan hasratnya untuk mencapai tujuannya. Pikirkan bagaimana upaya yang kuat dari Thomas Edison dalam menciptakan bola lampu. Jenius memiliki semangat yang kuat dan hasrat untuk mencapai tujuannya. Dapatkah Anda membayangkan apa yang dapat dicapai jika memiliki tingkatan hasrat dalam hidup Anda? Bangunlah karakter ini dengan terus memupuk terhadap ketertarikan dan tujuan utama Anda.
3. Faith (Keyakinan)
Sang jenius mempunyai keyakinan dalam dirinya dan kemampuan mental untuk mencapai tujuannya. Kemampuan mental menjadi begitu penting terutama ketika Anda membawa sesuatu yang baru dan inovatif kepada dunia. Anda harus memiliki keyakinan dalam diri untuk mengatasi hambatan atas produk dan ide jenius baru Anda. Mulailah membangun keyakinan dalam diri Anda dalam bentuk yang sederhana. Saat Anda mengatakan akan melakukan sesuatu, lakukan saja.
4. Commitment (Komitmen)
Karakteristik ini digambarkan sebagai tekad untuk bertindak berdasarkan Visi, Hasrat dan Keyakinan. Kebanyakan jenius membuat semacam pernyataan umum untuk menunjukkan komitmen mereka. Untuk membangun sifat ini, tuliskan tujuan Anda dan buatlah agar tujuan itu diketahui orang lain. Hal ini akan menciptakan tekanan ekstra dan membantu Anda berkomitmen untuk mencapai apa yang ingin Anda lakukan. Tentu cemoohan akan muncul jika Anda tidak melakukannya, sehingga memaksa Anda untuk komit. Contoh: Pikirkan komitmen JFK terhadap program angkasa yang memandang manusia berjalan di bulan.
5. Planning (Perencanaan)
Genius mendemonstrasikan kemampuan yang luar biasa untuk membuat rencana khusus yang mampu direalisasikan dalam mencapai tujuan utamanya. Apakah Anda memiliki ciri khas ini?Saya tidak yakin jika saya sanggup! Jenius mampu membuat rencana jangka pendek, menengah dan panjang. Brian Tracy mengatakan bahwa salah satu karakteristik yang mendefinisikan miliarder adalah kemampuan untuk berpikir jangka panjang. Tidaklah mengherankan jenius berpikir seperti itu juga.
6. Persistence (Kegigihan)
Mengapa Anda tidak mendorong diri Anda lebih jauh lagi terhadap apa yang sedang atau sudah Anda kerjakan? Jenius bukan semata tentang berpikir cerdas. Jenius melibatkan energi yang luar biasa juga. Lihatlah si jenius sebagai pribadi yang senang bekerja. Anda tentu tidak menemukan si jenius yang malas! Ada begitu banyak yang harus dikerjakannya. Duduk-duduk hanya membuang-buang waktu. Mungkinkah itu sebabnya kegigihan merupakan salah satu ciri utama sang genius? Mereka hanya begitu ulet! Anda mungkin terkejut dan menemukan bahwa ternyata Anda juga bisa gigih.
7. Learning From Mistakes (Belajar dari Kesalahan)
Dalam NLP, "There is no failure, only feedback". Jenius memandang semua kesalahan sebagai peluang belajar yang luar biasa. Guru Bisnis multi-jutawan, Michael Masterson, telah meluncurkan buku berjudul READY, FIRE, AIM. Ini mengambil perspektif jenius, bahwa lebih baik langsung melakukan sesuatu/berjalan menuju sasaran, dan kemudian belajar dari kesalahan-kesalahan Anda saat Anda bergerak bersamanya, daripada mencoba dan mereka-reka jawaban yang sempurna dari bagaimana melakukan/mencapainya. Seperti menerbangkan pesawat atau menakhodai kapal, akan terjadi kesalahan dan rangkaian proses perbaikan. Jenius melakukan hal ini! Ketika Anda membuat kesalahan, tanyakan pada diri sendiri, Apa yang bisa saya pelajari dari hal ini? Bagaimana saya dapat memperbaiki dan melakukan lebih baik di lain waktu?
8. Subject Knowledge (Gemar pengetahuan)
Jenius menyenangi pengetahuan! Jika Anda nongkrong di bagian non-fiksi di perpustakaan, atau ingin tahu tentang segala sesuatu, atau pecandu Wikipedia, Anda mungkin berada di jalan menuju jenius. Jenius membangun pengetahuan yang luas tentang mata pelajaran khusus dan tentang dunia pada umumnya. Mereka suka belajar! Apakah Anda begitu?
9. Mental Literacy (Melek Mental)
Mengenali otak dan cara kerjanya mungkin tampak seperti mempelajari ilmu syaraf. Tapi penting untuk diketahui bahwa jenius menempatkan hal yang sangat penting di otak mereka! Anda dapat mengembangkan karakteristik jenius ini dengan belajar tentang otak, dan tentang bagaimana mengembangkan memori Anda, gunakan kemampuan berpikir, belajar, dan menjadi kreatif.
10. Imagination (Daya imajinasi)
Imajinasi menguasai dunia, diklaim Napoleon. Bagaimana orang dapat merencanakan dan membuat tujuan hidup tanpa kemampuan untuk memvisualisasikan dan membayangkan diri mereka telah melakukannya? Kembangkan imajinasi Anda dengan menggunakannya lebih sering. Tingkatkan kemampuan visualisasi Anda dan Anda akan segera memiliki sifat jenius ini. Membayangkan berarti mengatur batin 'mesin gambar' Anda agar berjalan! Lihatlah ke luar jendela. Dapatkah Anda membayangkan menjadi burung yang terbang?
11. Positive Attitude (Bersikap Positip)
Mengapa sikap positif termasuk karakteristik penting jenius? Jika Anda memiliki sikap negatif, Anda membentuk kepercayaan bahwa sesuatu hal tidak dapat dilakukan, dan Anda akan menyerah terlalu cepat. Jenius adalah pemikir berbagai kemungkinan. Mereka selalu berpikir dalam hal-hal yang mungkin entah bagaimana. Mereka optimis, bersemangat dan memiliki sikap pragmatis 'bisa-melakukan' sesuatu. Apakah Anda juga optimis, seperti Mozart?
12. Auto-Suggestion (Mesin Pendorong)
Psikolog mengindikasikan bahwa 90% dari diri kita berbicara tentang hal negatif dan merugikan diri sendiri. Bandingkan dengan jenius yang 90% berbicara untuk menjadi positif dan suportif. Apakah Anda punya saran? Milikilah kebiasaan berbicara positif kepada diri sendiri! Pikirkan atlit jagoan Anda yang berteriak memberi dorongan kepada dirinya sendiri dengan mengenggaman tangannya ke atas selama pertandingan!
13. Intuition (Intuisi)
Ini cukup sulit dipahami karena intuisi merupakan konsep abstrak. Tapi karakteristik jenius ini sangat jelas. Tony Buzan menyebutnya semacam "Super Logika dimana otak manusia membandingkan berjuta-juta (quadrillions) matriks bit data dari pengalaman sejarahnya dengan matriks yang baru terbentuk oleh sesuatu yang sedang dialami." Yang ia maksud adalah bahwa intuisi adalah ketika pikiran bawah sadar Anda mereferensi silang pengetahuan yang tersimpan selama masa hidup anda dengan pengetahuan yang sedang anda alami dan itu menghasilkan kebijaksanaan! Wow, itupun terlalu rumit... Sederhananya, saat Anda mendapatkan perasaan atau rasa apa yang benar - dan Anda mendengarkannya!
14. Mastermind Group (real)
Jenius tidak berada di menara gading atau terisolasi. Kebanyakan jenius memiliki pikiran besar lain di sekitar mereka. Napoleon Hill mengidentifikasi konsep Mastermind Group dalam Think and Grow Rich. (Think and Grow Rich adalah buku motivasi pengembangan pribadi yang ditulis Napoleon Hill dan terinspirasi dari Andrew Carnegie). Tampaknya semua orang jenius memiliki penasihat, penuntun dan teman-teman yang dapat dihubungi untuk membantu mencapai tujuan mereka. Bagaimana dengan Anda? Apakah Anda punya orang-orang jenius sebagai pagar betis Anda? Apakah teman-teman mendukung Anda? Dapatkan sekelompok orang yang Anda kagumi, sukai dan yang merangsang pemikiran Anda serta dapat ditemui untuk mendiskusikan rencana-rencana Anda.
15. Mastermind Group (internal)
Banyak jenius yang mempunyai figur atau panutan yang mereka kagumi dan berusaha untuk menirunya. Lihatlah rak-rak buku Anda atau poster di dinding. Apakah ini salah satu ciri karakter jenius Anda? Apakah Anda punya figur tokoh dan ingin menjadi sepertinya? Napoleon Hill mengembangkan sebuah ide 'gila'. Dia menggunakan imajinasi untuk memvisualisasikan bertemu dengan pahlawannya dan mendiskusikan rencananya. Pertemuan ini begitu nyata dan seperti hidup. Itulah kekuatan pikiran jenius Anda dan kreativitas. Cobalah sendiri. Ini membebaskan pikiran Anda dan muncul dengan jawaban yang tak terduga.
16. Truth / Honesty (Kebenaran/Kejujuran)
William Shakespeare menulis To Thine Own Self Be True, ini merupakan karakteristik dari jenius untuk hidup oleh iman. Jenius tidak membatasi kejujuran hanya kepada diri sendiri. Jenius memegang Kebenaran untuk menjadi salah satu nilai-nilai utama mereka, sehingga mereka jujur dan benar untuk semua orang di sekitar mereka. Wah, itu sulit, tidakkah Anda berpikir demikian? Siapa pun yang ceroboh dengan kebenaran dalam hal-hal kecil tidak dapat dipercaya untuk hal-hal besar. Siapa bilang begitu? Albert Einstein. Nuff said!
17. Facing Fears / Courage (Menghadapi Rasa Takut/Keberanian)
Jenius bukannya memiliki rasa takut yang lebih kecil dari Anda atau Saya. Sesungguhnya, kesadaran dan indera mereka begitu besar sehingga perasaannya menjadi kuat. Jenius melihat lebih dalam dan merasa lebih takut. Tapi ciri khas seorang jenius adalah ia bertindak meskipun takut. .Jenius memiliki alasan kuat untuk hidup, jenius sangat berani dalam menghadapi ketakutan dan tantangan.
18. Creativity / Flexibility (Kreatifitas/Luwes)
Setelah mental encer untuk berpikir dengan cepat, menghasilkan ide-ide baru, dan mempertimbangkan alternatif merupakan ciri klasik sang jenius. Sifat terbaik ini dapat diringkas sebagai memiliki gairah, berpikir asosiatif. Artinya, pikiran yang cepat untuk menghasilkan banyak pilihan dan wawasan yang unik. Anda dapat mengembangkan pikiran semacam ini dengan menggunakan teknik seperti berpikir lateral dan pemetaan-pikiran (mind-mapping). Edward de Bono dan Tony Buzan adalah ahli dalam hal ini.
19. Love of the Task (Menyenangi Tugas)
Karakteristik ini dipraktekkan oleh orang-orang yang mencintai sesuatu sehingga ia bersemangat dan terdorong untuk mengajarkannya kepada orang lain. Praktek ini merupakan bentuk kepedulian dan rasa tanggung jawab terhadap pengetahuan. Ada hasrat yang mendalam untuk membantu orang lain untuk mengenal dan mencintai suatu subyek seperti yang dilakukan sang jenius. Ini juga berarti, hanya semangat terhadap tugas, yang perlu dilakukan untuk mencapai tujuan besar. Leonardo da Vinci mungkin memiliki tujuan untuk melukis sebuah potret kehidupan dan ingin menyampaikan esensi atau jiwa orang yang dilukisnya. Namun dia masih mencintai tugas mencampur cat, menyiapkan kanvas, dan memastikan semuanya siap. Jenius hidup pada suasana demikian, hadir untuk tugas ditangan dengan rasa cinta dan perhatian.
20. ENERGY (physical / sensual / sexual)
Ada sesuatu pada jenius kreatif yang tampaknya diisi dengan kelebihan secara fisik, sensual dan energi seks. Napoleon Hill menulisnya dalam Think and Grow Rich pada bab Transmutasi Seks. Anda dapat belajar untuk memanfaatkan energi fisik yang kuat untuk memberdayakannya dan mengejar tujuan utama Anda dalam hidup. Apakah Anda memiliki kelimpahan, gairah, dan energi sensual? Jika tidak, Anda menguncinya? Bisakah Anda mengeluarkannya? Energi itu ada di sana sebagai bahan bakar pikiran Anda sebanyak apa pun!
Rabu, 17 Maret 2010
PHPLOT (image does not display)
After modifying the source code, and ... baaaang ... a "live chart" appears on the screen ... of course with a twinkle / flicker when the refresh occurs on the web page every n seconds. In order to be more informative, I create additional lines and reference numbers as a guide.
Now, it's time to convey to the production system ... and make some tests. Surprisingly, the chart does not appear - the image does not display. I check GD library (2.0.34), in case of not installed in my production systems. But it was there. What's the problem?
I looked into the Apache2 error log, saying that PHP Warning: Division by zero in phplot.php on line 4432. After making some corrections on phplot.php ... the chart still not appear.
Then I compare the development and production environment, try to set display_errors = Off in PHP.ini file.
Great ..... it's work!! This saves me time, after spending of course!
On March 16, 2010 I had to work all day ... from 10:30 am untill 01:30 am in the office - to create and configure a network, install the IP camera, move applications to servers, and perform simulation- and continue to work until 04:20, the next day at home. I use FTP to transfer and update files on server at office ... but still encounter problem of a graph does not appear; go to bed for about 2 hours and then returned to the office.
At 07:42 AM on March 17 .... last minute before I'm sure everything went smoothly..the charts appears after changing display_errors to off. I laughed out loud , a problem that should not have happened to me, but I might have changed some time ago for other cases.
Minggu, 14 Maret 2010
My favourite Online Games
In 2009, my brother and I visited our mother (3 hours for my flight and 4 hours for my brother) we also bought a chess board and playing chess to fill our days. We played since childhood. We enjoy chess (and other sports too) because our father loved to play chess and I think it comes from our father's hobby. .....When playing chess, we then thought that maybe there is a game of chess online is available on the internet.
After returning from our mother place, I was goggling and found the game of chess online. I called my brother and we continue to fight again over internet (using GPS I measure that our air distance is about 900km ). Still...I could not defeat him.
By the way, I learned many things, from articles, quizzes, voting chess, opening and variants, analysis, etc.. Also, I can join the tournament among nations or among special teams.
My best score is 1,794 (201 wins, 12 loses, and 34 drawn) and today I am ranked 10,373 of 93,999 players. Scores of new players is the beginning of 1,200. The highest score for today is 2,996. Soon I'll get the 1,800 score . Here a sample of my game that I won. My friend is a good player and have 2,044 score while I was 1,758, but he loss on this game.
As I write this blog, there are 1,134,182 Members with 4,303 Teams and currently play 167,073 Games; Online members are 3,959; and 2,590 play Live chess.
This chess online use Glicko system (a chess rating system) as a method for calculating the relative skill levels of players. The Glicko system is currently implemented on the free internet chess server (FICS), and variations of the Glicko system have been adapted for several commercial internet gaming organizations such as ChronX, Case's Ladder, and the Gothic Chess Association.
Here, there are many players who have FM, NM, IM, CM title. Wish I could play with some of them but I have to win more games before I could make a challenge! ..a hope..
For a quick reference:
Candidate Master (CM)
The most usual way for a player to qualify for the Candidate Master title is by achieving an Elo rating of 2200 or more.
FIDE Master (FM)
The most usual way for a player to qualify for the FIDE Master title is by achieving an Elo rating of 2300 or more.
International Master (IM)
The title International Master is awarded to strong chess players. IMs usually have an Elo rating between 2400 and 2500. Sometimes, though, there may be a very strong IM who has not yet become a Grandmaster but has a rating greater than 2500.
The IM title can also be awarded for a few specific performances. For example, under current rules, the runner up at the World Junior Championship will be awarded the IM title if he or she does not already have it.
After becoming an IM, most professional players set their next goal as becoming a Grandmaster. It is also possible to become a Grandmaster without ever having been an International Master. Larry Christiansen of the United States (1977), Boris Gelfand of Israel (1988), and former World Champion Vladimir Kramnik of Russia all became Grandmasters without ever having been an IM. However, the more usual path is first to become an IM, then move on to the GM level.
International Master titles are also awarded to correspondence chess players by the International Correspondence Chess Federation (ICCF), and composers and solvers of chess problems.
Grandmaster (GM)
The title Grandmaster is awarded to outstanding chess players by FIDE. Apart from World Champion, Grandmaster is the highest title a chess player can attain. Once achieved, the title is held for life. This title can be awarded to the players with an Elo rating greater than 2500. Vishwanathan Anand, Garry Kasparov, and Vladimir Kramnik are a few examples of GMs.
What about you? Do you have any suggestions for other online games?